HomeBlogAdviceHari Jadi Berubah, Umur Kota Cirebon Lebih Muda 58 Tahun

Hari Jadi Berubah, Umur Kota Cirebon Lebih Muda 58 Tahun

Hari Jadi Kota Cirebon resmi mengalami perubahan. Hal itu dilakukan, setelah penelitian dan pengkajian terhadap sejarah Cirebon. Menurut Ketua Panitia Khusus (Pansus) Raperda Hari Jadi Cirebon, Cicip Awaludin, pelurusan sejarah berdirinya Cirebon itu telah melalui proses yang cukup panjang. Di antaranya melalui seminar, focus group discussion (FGD) bersama sejarawan, dan mempelajari manuskrip.

Setelah dilakukan penelitian dan pengkajian terhadap sejarah Cirebon, ditemukan fakta bahwa peristiwa babad alas, sebagai titik tolak momentum Hari Jadi Cirebon, terjadi pada 1 Muharam 849 Hijriyah.

‘’Sesuai dengan manuskrip data dan sejarah yang ada, Hari Jadi Cirebon disesuaikan waktunya. Tapi bukan tanggal atau bulannya, melainkan tahunnya, yang tadinya 1 Muharam 791 Hijriyah menjadi 1 Muharam 849 Hijriyah,’’ ujar Cicip, Rabu (10/1/2024).

Dengan demikian, kata dia, maka usia Cirebon yang tahun lalu diperingati 654 tahun, menjadi 596 tahun, atau lebih muda 58 tahun.

Selamat Hari jadi Cirebon Ke-596 Tahun Pada Tahun 2024

Sebelumnya, peringatan Hari Jadi Kota Cirebon ditetapkan pada 1 Muharam 791 Hijriyah berdasarkan Perda Kotamadya Daerah Tingkat II Cirebon Nomor 24/1996.

Hasil pansus mengenai perubahan Hari Jadi Cirebon itu, selanjutnya dituangkan dalam raperda. Raperda itupun telah disetujui menjadi Perda Hari Jadi Cirebon dalam Rapat Raripurna DPRD Kota Cirebon pada 29 Desember 2023 lalu dan tinggal menunggu penomoran.

Cicip berharap, setelah penetapan hari jadi yang terbaru tidak lagi ada polemik mengenai sejarah lahirnya Cirebon. Selain itu, hal tersebut juga diharapkan menjadi titik tolak pembangunan Kota Cirebon untuk lebih maju.

Sementara menurut budayawan pendiri komunitas Kendi Pertula, Chaidir Susilaningrat, menerangkan, penetapan Hari Jadi Cirebon mengacu pada peristiwa babat alas daerah yang kini dikenal Lemahwungkuk, Kota Cirebon, oleh Pangeran Cakrabuana atau Mbah Kuwu Cerbon.

Chaidir mengatakan, penetapan Hari Jadi Cirebon sebelumnya pun mengacu pada peristiwa babad alas tersebut. ‘’Hanya tahunnya saja yang kita luruskan,’’ kata Chaidir.

Menurut Chaidir, pelurusan Hari Jadi Cirebon itu didasarkan pada sejumlah naskah. Seperti Purwakacaruban Nagari

Keep exploring...

Kalender Event Januari 2025 di Cirebon dan Sekitarnya

Kalender event Januari 2025 banyak dicari oleh masyarakat Cirebon dan sekitarnya. Bulan kelima dalam kalender ini terdapat banyak acara atau festival yang menanti untuk...

Rekomendasi Pantai di Cirebon Buat Santai, ada 3 Pantai Terbaik!

Kota dan Kabupaten Cirebon tak hanya menawarkan ragam kuliner dan wisata ziarah maupun sejarah. Dua daerah pesisir Jawa Barat berjuluk Kota Wali itu menawarkan...

Places to travel

Visit Grage Cirebon Hotel

Grage Hotel Cirebon – Diskon s.d 50% Promo

Jl. RA Kartini No.77, Kejaksan, Kec. Kejaksan, Kota Cirebon, Jawa Barat 45123
Mulai dari IDR 750.000
Visit Cirebon Patra Cirebon Hotel & Convention

Patra Cirebon Hotel & Convention – Diskon s.d 50% Promo

Jl. Tuparev No.11, Kedawung, Kec. Kedawung, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat 45153
Mulai dari IDR 750.000

BATIQA Hotel Cirebon – Diskon s.d 50% & Harga Promo

Jl. DR. Cipto Mangunkusumo No.99, Sunyaragi, Kec. Kesambi, Kota Cirebon, Jawa Barat 45131
Mulai dari IDR 750.000

Related Articles

Rekomendasi Pantai di Cirebon Buat Santai, ada 3 Pantai Terbaik!

Kota dan Kabupaten Cirebon tak hanya menawarkan ragam kuliner dan wisata ziarah maupun sejarah....

Wisata Edukatif Museum Topeng Cirebon, Tiket Masuk Gratis!

Ingin mengisi liburan akhir pekan sembari menambah pengetahuan tentang kesenian topeng? Di Cirebon, Jawa...

Kalender Event Agustus 2024 di Cirebon dan Sekitarnya

Kalender event Agustus 2024 banyak dicari oleh masyarakat Cirebon dan sekitarnya. Bulan keenam dalam...

Kalender Event Juli 2024 di Cirebon dan Sekitarnya

Kalender event Juli 2024 banyak dicari oleh masyarakat Cirebon dan sekitarnya. Bulan kelima dalam...

7 Tempat Wisata di Cirebon 2024 Terbaru dan Paling Favorit

Saat lagi penat-penatnya dengan urusan kerja, Cirebonsering jadi tempat pelarian yang paling bisa bikin...

7 Wisata Cirebon Terbaik yang Sedang Hits dan Ramai Dikunjungi

Ingin liburan ke Cirebon tapi bosan dengan tujuan wisata yang itu-itu saja? Jangan kahwatir,...

7 Wisata Dekat Pusat Kota Cirebon, Banyak Tempat Berburu Foto

Kota Cirebon, Jawa Barat, telah dikenal sebagai salah satu tempat wisata yang bisa dicapai...

5 Rekomendasi Tempat Wisata di Cirebon yang Populer, Seru untuk Long Weekend

Inilah beberapa rekomendasi tempat wisata populer di Cirebon yang seru untuk long weekend. Mayoritas daftar...

Naura Hospitality Network


Nowadays, more and more cities are using Visit(City).com websites to attract visitors and promote their destinations internationally. These websites have become a very powerful tool for city marketing, with over 500 cities adopting this approach, including well-known destinations like VisitDubai.com, VisitSingapore.com, VisitQatar.com and VisitLasVegas.com

VisitDubai.com is a prime example of the strength of a Visit[city].com website. With monthly visitors reaching around 2 million, and a total of 17.1 million tourists visiting Dubai in 2023, VisitDubai.com has become one of the strongest tourism brands in the world.

Senyum Hospitality owns and operates a network of travel site using only premium location based domain names. We’ve invested in a portfolio of premium domains using Visit + City, Explore + City only. Simply the best travel domains to build a long-lasting brand.

Here are a few of our digital assets / domain names;

Asia
VisitCirebon.com, VisitBalikpapan.com, VisitBatam.com, VisitOita.com, VisitHyogo.com, VisitJeonju.com,
Visit****.com (Acquired) ,  Visit*****.com (Acquired)
ExperiencePalau.com

Europe
VisitChalki.com ,  Visit*****.com (Acquired)

Middle East
ExploreMuscat.com

United States (US)
ExperienceOhio.com,  Visit*****.com (Acquired)

Talk to us about our digital assets / domain names, place ads, or developing travel solutions for your location.

This will close in 0 seconds

//
Ask us anything about Visit Virebon!
Planning your trip to Cirebon?